https://www.blogger.com/rearrange?blogID=4930737963252201463§ionId=crosscol&action=editWidget&widgetType=HTML&referrer=directorySuper Kawaii Cute Cat Kaoani
Super Kawaii Cute Cat Kaoani

Jumat, 30 Agustus 2013

Manfaat Daun Sirsak

izin share tentang pengalaman pribadi mamah saya. yang beberapa tahun yang lalu divonis menderita kista (Kanker jinak pada rahim). pada tahun 2011 menjalani operasi dan awal 2013 merasakan gejala-gejalanya kembali. lalu diperiksa ke dokter kandungan dan setelah di USG ternyata kistanya ada lagi berukuran 7 cm, lebih panjang dari kista sebelum operasi yang hanya 5 cm. dokter menyarankan untuk melakukan operasi kembali, namun mamah saya tidak mau menjalani operasi untuk ke dua kalinya. dokter mengatakan
kista akan terus tumbuh selama seorang wanita masih mengalami menstruasi dan akan menghilang dengan sendirinya apabila telah memasuki masa menopuse. tentu masa menopouse mamah saya masih lama, jadi dokter menyarankan untuk suntik KB per 3 bulan sekali untuk mencegah terjadinya menstruasi. 

keesokkan harinya mamah saya mendapatkan informasi tentang daun sirsak. ternyata air rebusan daun sirsak dapat menjadi obat alami penderta kanker. karena daun sirsak mengandung bahan-bahan yang efektif mematikan jutaan sel kanker dalam tubuh..

akhirnya mamah saya rutin mengonsumsi rebusan air daun sirsak. dengan mengambil sekitar 7 helai daun lalu di rebus dengan 3 gelas air, tunggu sampai air rebusan tersisa satu gelas saja. dikonsumsi rutin selama 3 bulan belakangan ini sehari 2 kali..

tepat 3 bulan setelah periksa pertama kali, hasil USG menunjukkan bahwa kista mamah saya berkurang 2 cm.. ini sungguh luar biasa... saya hanya dapat mengatakan ke mamah untuk melanjutkan mengonsumsi air rebusan daun sirsak.. semoga lama-kelamaan kista di rahim mamah saya hilang...


0 komentar:

Posting Komentar